Telkom University

Sebagai mahasiswa Telkom University saya sangat bangga karna bisa masuk ke salah satu kampus terbaik di Indonesia. Pada Tahun 2019 ini, Telkom University mendapatkan peringkat pertama dalam Perguruan Tinggi Swasta (PTS) terbaik atau nomer 1 di Indonesia. Itu semua diraih dengan tidak mudah semua perjuangan telah di lakukan oleh seleruh bagian Telkom University untuk bisa mencapai hal tersebut. Indikator yang membuat Telkom University meraih predikat sebagai PTS terbaik di Indonesia yaitu, berfokus pada indikator atau penilaian yang berbasis Output - Outcome Base dengan melihat kinerja masukan dengan bobot 40% yang meliputi Input (15%) dan proses (25%), serta kinerja luaran dengan bobot 60% yang meliputi kinerja Output (25%), dan Outcome (35%). Berdasarkan inddikator penilaian yang diberikan kemenristekdikti, Adiwijaya menambahkan bahwa Telkom University yang paling menonjol dari sisi proses jumlah akreditasi prodi (program studi), sudah 70% prodi di Telkom University terakreditasi A dan 59% diantaranya terakreditasi international.

Komentar